Pembayaran bisnis internasional tanpa hambatan
Kirim uang dari satu dashboard ke lebih dari 60 negara hanya dengan beberapa klik.
Kini GetGoing tidak lagi mengalami kendala tersebut, karena Jack menyediakan layanan transfer ke 60 negara dengan 20 jenis mata uang di seluruh dunia, tanpa biaya tersembunyi (hidden fee), hal ini membantu GetGoing menghemat hingga 60%.
Menghemat waktu kerja perusahaan per bulan
Menghemat keseluruhan biaya transfer ke luar negeri
Tourism & Travel
International Transfer
Local Transfer
Payroll
Corporate Card (Virtual)
Transfer Internasional dengan biaya kompetitif
Transfer lokal secara real-time
Segregasi informasi data payroll
Kemudahan pengajuan limit Corporate Card
"Jack memiliki workflow pembayaran yang sudah terintegrasi dengan baik, sehingga sangat memudahkan pengguna dalam melakukan transaksi, GetGoing terbantu dengan adanya fitur International Transfer dan Local Transfer yang 60% jauh lebih hemat dari platform lain."
Mishbachul Munir, CEO GetGoing
GetGoing merupakan platform penyedia jasa layanan travel yang telah melayani ratusan perjalanan luar negeri dengan lebih dari 800 wisatawan. Mendukung perjalanan wisata pengguna ke berbagai negara dengan local tour guide, rencana perjalanan, dan local team yang terjamin.
Platform ini dimulai dengan menyediakan paket perjalanan wisata yang ditunjang dengan sistem pembayaran yang aman, cepat, dan memuaskan. Profesionalitas ini membuat GetGoing akhirnya dipercaya sebagai agen wisata profesional. Dengan visi untuk meningkatkan dari 4.3% menuju 10% kunjungan wisatawan Indonesia ke luar negeri, GetGoing berupaya memperluas demand service mereka dan mempromosikan Indonesia di kancah internasional.
Sebagai layanan travel, GetGoing sering kali menemui kendala saat melakukan transfer ke vendor di luar negeri. Melalui rekan kerja, GetGoing menemukan Jack sebagai layanan manajemen keuangan terbaik sehingga mampu meningkatkan efisiensi transaksi keuangan bisnis mereka.
Sejak menggunakan Corporate Card (Virtual) Jack, dengan proses penerbitan 10x lebih cepat dibandingkan dengan bank konvensional GetGoing telah menghemat waktu proses pengajuan kartu kredit perusahaan yang lama.
Perbedaan nilai kurs dan mahalnya biaya administrasi bank yang mencapai 7.68% dari total uang yang dikirimkan, menjadi kendala utama transaksi ke luar negeri bagi GetGoing. Kini GetGoing tidak lagi mengalami kendala tersebut, karena Jack menyediakan layanan transfer ke 60 negara dengan 20 jenis mata uang di seluruh dunia, tanpa biaya tersembunyi (hidden fee), hal ini membantu GetGoing menghemat hingga 60%. Seluruh proses transfer uang dapat dipantau melalui satu dashboard, memberikan visibilitas penuh bagi GetGoing.
Dalam operasional harian, GetGoing harus melakukan transfer ke berbagai rekening dengan tujuan bank yang berbeda-beda. Hal ini memakan waktu yang cukup lama karena semua transaksi perlu dilakukan satu per satu, ditambah lagi pengecekan nama dan nomor rekening tujuan yang harus dilakukan secara manual oleh tim keuangan GetGoing. Namun, dengan adanya fitur Local Transfer, dari Jack, GetGoing dapat melakukan transfer ke berbagai rekening sekaligus melalui fitur Batch Transfer tanpa harus memverifikasi nama penerima dan nomor rekening secara manual. Cara ini memberikan pengalaman transfer uang yang lebih fleksibel serta nyaman bagi GetGoing.
Penerbitan kartu kredit perusahaan di bank konvensional terbilang cukup rumit dan dan lama. Hal tersebut membuat GetGoing mengandalkan kartu kredit milik CEO untuk bertransaksi sehingga keuangan perusahaan menjadi rentan tercampur dengan keuangan pribadi. Namun, sejak menggunakan Corporate Card (Virtual) Jack, dengan proses penerbitan 10x lebih cepat dibandingkan dengan bank konvensional GetGoing telah menghemat waktu proses pengajuan kartu kredit perusahaan yang lama.
Semulanya, tim keuangan GetGoing melakukan penggajian ke rekening karyawan secara manual yang rentan mengalami kegagalan transaksi, karena nomor rekening dan nama penerima yang tidak sesuai. Dengan fitur Payroll dari Jack, yang dilengkapi dengan fitur validasi untuk memeriksa nomor dan nama pemegang rekening tujuan sebelum transfer dilakukan, membantu GetGoing untuk mengurangi risiko kesalahan transaksi. Selain itu, tim keuangan dapat melakukan hingga 10.000 transaksi sekaligus, dengan perlindungan maksimal terhadap data sensitif melalui segregasi data payroll antara tim HR dan tim keuangan yang ditawarkan Jack, sehingga keamanan dan kerahasiaan data gaji karyawan tetap terjaga.
Kirim uang dari satu dashboard ke lebih dari 60 negara hanya dengan beberapa klik.
Jack supports transfers to 60 countries with 20 types of currencies without hidden fees and has successfully helped GetGoing save up to 60%.
Reduced company working time per month
Saved on overall international transfer costs
Tourism & Travel
International Transfer
Local Transfer
Payroll
Corporate Card (Virtual)
Competitive International Transfer Cost
Real-time Local Transfer
Payroll data segregation
Ease of Corporate Card limits adjustment
"Jack offers a well-integrated payment workflow, giving users easy transaction access. The International Transfer and Local Transfer capabilities, which are 60% more affordable than other platforms, were helpful to GetGoing."
Mishbachul Munir, CEO GetGoing
GetGoing is a travel service platform that facilitates hundreds of international trips for over 800 travelers and supports users' experiences in various countries with local tour guides, comprehensive travel plans, and a reliable local team. Starting by offering travel packages backed by a secure, fast, and satisfying payment system, GetGoing has gained trust as a professional travel agency. This travel-oriented company envisions increasing the percentage of Indonesian tourists traveling abroad from 4.3% to 10%, aiming to expand service demand and promote Indonesia globally.
GetGoing often faced challenges when conducting transfers to international vendors. Through colleagues, GetGoing discovered Jack to enhance the efficiency of their financial business transactions.
Since using Jack’s Corporate Card (Virtual), with an issuance process 10 times faster than conventional banks, GetGoing has efficiently saved working hours by eliminating the lengthy card application process.
Differences in exchange rates and the high bank administrative fees, which once amounted to 7.68% of the total amount sent, posed a significant challenge for GetGoing's international transactions. However, these obstacles can now be resolved because Jack supports transfers to 60 countries with 20 types of currencies without hidden fees and has successfully helped GetGoing save up to 60%. The entire money transfer process can be monitored through a single dashboard, providing complete visibility for GetGoing.
In daily operations, GetGoing is required to do fund transfers to various accounts across different banks This could be a time-consuming process, since all transactions were done manually, one by one, including checking the account holder’s name and account number destination by the GetGoing finance team. However, with Local Transfer feature from Jack, enable GetGoing to transfer to various accounts all at once through the Batch Transfer feature, without having to manually verify the recipient's name and account number. This provides a more flexible and convenient money transfer experience for GetGoing.
Issuing corporate credit cards through conventional banks was a complicated and time-consuming process. Hence, creating a reliance on CEO’s credit cards for GetGoing transactions, makes the company’s finances vulnerable to being mixed up with personal finances. However, since using Jack’s Corporate Card (Virtual), with an issuance process 10 times faster than conventional banks, GetGoing has efficiently saved working hours by eliminating the lengthy card application process.
Send money from one dashboard to more than 60 countries in a few clicks.